Hari ini, Harinya Para Insinyur di "AtAmerica"

Written By bopuluh on Selasa, 19 Februari 2013 | 20.35

Hari ini, Harinya Para Insinyur di "AtAmerica"

Penulis : Fifi Dwi Pratiwi | Rabu, 20 Februari 2013 | 11:21 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Apakah Anda seorang ilmuwan atau insinyur? Atau memiliki cita-cita untuk memiliki salah satu profesi tersebut? Jika ya, acara "International Engineering Week: Jembatan ke Masa Depan" bisa menjadi pilihan kegiatan Anda hari ini.

Acara yang digelar oleh @america ini akan berlangsung hari ini, Rabu (20/02/2013), pukul 10.30 sampai dengan 18.30. Pada kesempatan ini, Anda berkesempatan untuk berdiskusi langsung tentang ilmu pengetahuan dan teknik dengan Robert Laing, National Executive Lockheed Martin Indonesia, dan Frank Mekker dari Lockheed Martin serta beberapa perwakilan dari Kedutaan Besar Amerika Serikat di Indonesia.

Acara ini hanya berlangsung satu hari. Jadi jika memiliki waktu luang dan ingin menambah wawasan tentang ilmu pengetahuan dan teknologi, datang saja ke @america, Pasific Place, Lantai 3.

Editor :

Caroline Damanik


Anda sedang membaca artikel tentang

Hari ini, Harinya Para Insinyur di "AtAmerica"

Dengan url

http://coffeeasoy.blogspot.com/2013/02/hari-ini-harinya-para-insinyur-di.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Hari ini, Harinya Para Insinyur di "AtAmerica"

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Hari ini, Harinya Para Insinyur di "AtAmerica"

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger